Cara Akses Situs Diblokir Tanpa VPN Secara Efektif

Cara Akses Situs Diblokir

Cara akses situs diblokir adalah salah satu topik yang paling banyak diketahui bagi sebagian pengguna internet baru-baru ini. Bermula dari Internet Positif yang dimana merupakan halaman yang digunakan untuk mencegah pengguna internet mengakses situs-situs yang dianggap ilegal. Mulai diberlakukan sejak 17 Juli 2014, kebijakan ini disahkan oleh Menteri Komunikasi dan Informasi (Menkominfo).

Namun, seiring berjalannya waktu, aktivitas Internet Positif dinilai meresahkan. Situs-situs yang sebelumnya dapat diakses, kini terblokir, meskipun tidak semuanya berisi konten dewasa, melainkan konten biasa.

Untuk mengatasi masalah ini, saya akan memberikan beberapa solusi. Pengaturannya cukup sederhana! Anda hanya perlu mengubah pengaturan DNS pada Google Chrome Anda.

  • Setelah itu pilih “Settings”
  • Kemudian pilih Privacy and Security
  • Lalu pilih menu Use secure DNS
  • Langkah terakhir, Aktifkan bar Use secure DNS,
  • lalu pada pilihan Choose another provider, pilih Google (Public (DNS)
  • Selesai.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *